About

Kesehatan dalam islam - adalah sebuah salah satu blog dari sekian banyak blog yang mengupdate mengenai informasi informasi tentang kesehatan namun berkaitan dengan islam, tips sehat secara islami, menghindari penyakit sesuai ajaran islam, tips sembuh secara islam, bagaimana islam memandang tentang kesehatan, dll.

Dari setiap artikel yang admin buat tentu di lengkapi dengan memakai kategori berdasarkan isi artikel, agar pembaca tidak kebingunan dan bisa mendapatkan informasi yang memang teman teman inginkan. Memang sebagian besar dari blog ini tidak asli milik pribadi , namun admin hanya berusaha untuk berbagi informasi saja kepada pembaca sekalian yang kebetulan belum mengetahui mengenai hal hal tertentu.

Salah satu topik utama dalam pembahasan di blog ini adalah tentang pandangan islam mengenai kesehatan, seperti larangan Rasulullah SAW untuk tidak minum apalagi makan sambil berdiri, akibat dari itu bisa timbul penyakit kristal ginjal. atau juga kebiasaan waktu Zaman dulu sering memakan buah kurma. setelah diteliti ternyata kurma memiliki kandungan gizi, dan manfaat yang baik terhadap tubuh kita. dan masih banyak lagi artikel artikel mengenai pandangan islam tentang kesehatan

Kesehatan dalam islam - akan terus berkembang dan memberikan informasi informasi yang Insya'allah bermanfaat bagi admin dan pembaca sekalian. Kami juga sangat menunggu kritik dan saran dari pengunjung blog ini , sehingga apabila ada kekurangan admin akan siap untuk memperbaharui-Nya. Kritik dan saran bisa dikirim melalui page Kontak.

Terakhir. Saya meminta maaf kepada pengunjung blog ini, kalau ada kata kata admin yang menyinggung perasaan teman teman atau terdapat kesalahan dalam penulisan artikel. apabila terjadi hal seperti itu . Dimohon untuk memberitahu admin . Salam sukses bagi kita semua .

Salam,


Admin I

0 comments:

Post a Comment

TERIMA KASIH TELAH MEMBACA ARTIKEL DI BLOG INI
SILAHKAN BERKOMENTAR BILA :
1. Ada yang ingin ditanyakan
2. Kritik dan saran
3. Ingin menambahkan
4. terdapat kesalahan